Babinsa Purwosari Berikan Motivasi Semangat Kepada Petugas Keamanan Stasiun Kereta Api

Berita Terkini

Polres Cirebon Kota Terima Apresiasi atas Keberhasilan Pengamanan Idulfitri 1446 H

CIREBON – Polres Cirebon Kota menerima kunjungan silaturahmi dari Kepala Kantor KSOP Kelas II Cirebon dan General Manager (GM) PT Pelindo Re...

Postingan Populer

Sabtu, 01 Maret 2025

Babinsa Purwosari Berikan Motivasi Semangat Kepada Petugas Keamanan Stasiun Kereta Api

Surakarta - Bertempat Stasiun Purwosari Jl. Slamet Riyadi No.502 Kel. Purwosari Kec. Laweyan Kota Surakarta Babinsa Purwosari Serma Sugiyarto dan Sertu Murdianto melaksanakan kegiatan komunikasi sosial dengan memberikan motivasi semangat kepada petugas keamanan (Scurity) Stasiun Purwosari, Sabtu (01/03/2025).

"Kami memberikan arahan agar para petugas keamanan lebih sigap dan lebih bertanggung dalam tugasnya karena kenyamanan para penumpang kereta api adalah prioritas utama dalam melayani para pemakai jasa angkutan kereta api."tutur Murdianto disela-sela kegiatan.

"Kami sebagai aparat keamanan yang mempunyai tanggung jawab keamanan dan ketertiban di wilayah wajib dan perlu adanya sinergitas kepada semua petugas keamanan dan dengan adanya komsos akan menambah tali silaturahmi dan menjadi hubungan antar aparat keamanan lebih harmonis dan kompak."tutupnya.

Penulis: Arda 72

0 comments:

Posting Komentar